WELCOME TO D'AURORA BLOG

Senin, 21 November 2011






SMKN 2 BATAM itu termasuk sekolah baru yang didirikan pada tahun 2007 silam. Terletak di KEPRI tepatnya ada di BATAM di Jalan Pemuda No. 5, Legenda Malaka, Batam Center. Yang baru saja dapat meluluskan sebanyak 3 angkatan. Sekolah ini juga sudah menyediakan beberapa kompetensi keahlian yaitu Akuntansi, Usaha Perjalanan Wisata (UPW), Perhotelan, dan Jasa Boga. Dan keahlian tersebut juga bisa langsung dipraktekkan sesuai dengan jurusannya masing-masing. SMKN 2 ini sudah banyak bekerja sama dengan perusahaan-perusahaan besar di kota batam.


Beberapa waktu yang lalu SMKN 2 BATAM dapat mewakili KEPULAUAN RIAU ( KEPRI ) dalam KOMPETISI SEKOLAH BERWAWASAN LINGKUNGAN DI TINGKAT NASIONAL. Wah, mantap sekalii ! Saya juga sebagai murid SMKN 2 BATAM turut bangga sekali

Sekolah ini terkenal dengan DISIPLINnya. Kalau tidak mengikuti peraturannya akan mendapatkan hukuman yaitu POINT. Wah, pokoknya peraturannya ketat banget deh. Jam 07.00 pagi, pagar sudah ditutup dan tidak ada yang boleh masuk. Kalau TELAT, wah bisa gawat ! itu berarti alpa dan hukumannya itu dikenai point dan ada juga hukuman yang lainnya. Nah, berarti kita harus bangun pagi-pagi sekali untuk tidak terlambat dan supaya tidak dikenai point. Salut banget deh saya dengan SMKN 2 BATAM. :)




SMK BISA ..!!! 


Jumat, 21 Oktober 2011

kisah sahabat ku

kami bersahabat sejak pertama kali bertemu di sekolah smkn 2 batam, dan menetapkan mempunya sahabat yang bernama QESBEE yaitu keong, siput, bekicot

;;

Template by:
Free Blog Templates